Lomba Baca Kitab Kuning Cara PKS Jatim Sediakan Ruang Kompetisi Pemuda

- Jurnalis

Minggu, 3 Desember 2023 - 00:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Jawa Timur berkomitmen memberikan ruang kompetisi bagi para santri milenial dan generasi Z dengan Lomba Baca Kitab Kuning.

Lomba ini untuk melahirkan pemuda-pemuda unggulan guna membangun masa depan Indonesia.

“Jika kaum mudanya sudah memaksimalkan potensi diri masing-masing, maka bisa dipastikan masa depan masyarakatnya akan berubah menjadi lebih baik,” kata Ketua Dewan Pimpinan Wilayah PKS Jawa Timur Irwan Setiawan melalui keterangan resmi, Sabtu.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Salah satu kesungguhan PKS ditunjukkan dengan rutin mengelar Lomba Baca Kitab Kuning (LBKK) 2023. Hingga tahun ini perlombaan itu sudah memasuki edisi ke-7 dan telah memasuki babak puncak, pada Jumat, 1 Desember 2023.

Melalui ajang tersebut PKS Jawa Timur berkeinginan mewujudkan kemajuan bangsa Indonesia tidak hanya melalui kecerdasan intelektual, namun dibarengi penanaman nilai agama untuk memperkuat karakter santri-santri muda.

“Dunia pesantren, para ulama dan santri harus ditempatkan pada posisi terhormat agar dapat berkontribusi besar dan menentukan perjalanan bangsa ke depan untuk itulah LBKK ini digelar,” ucapnya.

Berita Terkait

SDMM Raih Penghargaan School of The Year ASSA 2025
Jelang Proliga 2026, Shella Bernadetha dan Nandita Ayu Bertahan di Gresik Phonska Plus
Sediakan 1.130 Bakso untuk Jamaah Sholat Jumat, Masjid Nur Hidayah KBD Meriahkan Milad ke-113 Muhammadiyah 
Guyuran Hujan Tak Surutkan Semangat Family Gathering SD Muhammadiyah 1 Driyorejo
Serunya Ngaji Deteksi dan Mengusir Jin bersama Ustadz Misbahul Munir di PAP PCM Kebomas
Puting Beliung Terjang Melirang, 62 Rumah Rusak
Kenakan Kostum Pahlawan, 5 Siswa SD Mudri Ini Jadi Pemenang ‘Best Costume’
Misteri 6 Tabir Jarik, Persembahan Drama Kolosal Sang Pencerah di SD Muhammadiyah 1 Driyorejo Peringati Milad ke-113 Muhammadiyah 
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 20:56 WIB

SDMM Raih Penghargaan School of The Year ASSA 2025

Rabu, 19 November 2025 - 02:53 WIB

Jelang Proliga 2026, Shella Bernadetha dan Nandita Ayu Bertahan di Gresik Phonska Plus

Selasa, 18 November 2025 - 08:51 WIB

Sediakan 1.130 Bakso untuk Jamaah Sholat Jumat, Masjid Nur Hidayah KBD Meriahkan Milad ke-113 Muhammadiyah 

Senin, 17 November 2025 - 14:50 WIB

Guyuran Hujan Tak Surutkan Semangat Family Gathering SD Muhammadiyah 1 Driyorejo

Minggu, 16 November 2025 - 20:49 WIB

Serunya Ngaji Deteksi dan Mengusir Jin bersama Ustadz Misbahul Munir di PAP PCM Kebomas

Berita Terbaru

Gresik

SDMM Raih Penghargaan School of The Year ASSA 2025

Rabu, 19 Nov 2025 - 20:56 WIB