Nobar ‘Sang Pencerah’ di Spemupat, Bangkitkan Jiwa Ber-Muhammadiyah

- Jurnalis

Kamis, 20 November 2025 - 14:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

banner 468x60

GIRIMU.COM — Milad ke-113 Muhammadiyah, SMP Muhamamadiyah 4 Kebomas (Spemupat) Gresik menyelenggarakan nonton bareng (nobar) film Sang pencerah. Meskipun tergolong lawas, tapi film itu masih sangat layak dan enak untuk di tonton.

Kegiatan yang diadakan di ruang perpustakaan Spemupat pada Rabu (19/11/2025) itu diikuti oleh 100 siswa secara bergiliran sesuai urutan kelas. Kegiatan ini bertujuan mengajak para siswa belajar tentang sejarah awal berdirinya organisasi Muhammadiyah.

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Belajar tentang perjuangan menegakkan syariat agama Islam melalui film ini diharapkan, agar siswa mengenal sejarah berdirinya Muhammdiyah dengan baik. Jadi, tidak hanya sekadar dari buku saja, tetapi juga secara visual yang di filmkan dari kisah nyata,” ujar Lendra Aditya, Waka Kesiswaan Spemupat saat membersamai anak didiknya.

Sugeng Santoso, guru Ke-Muhammdiyahan, mengatakan, ada banyak hikmah yang bisa diambil dari kisah dalam film ini. Diharapkan, dari hikmah tersebut, akan lahir generasi Muhammadiyah yang meneruskan perjuangan pendiri Muhammadiyah, KH Ahmad Dahlan.

“Aku bangga ber-Muhammadiyah,” ujar Caca penuh semangat, seusai nobar.

Selamat Milad ke-113 Muhammadiyah, semoga selalu mencerdaskan di setiap lini kehidupan. (*)

Kontributor: Pristy Novida


Post Views: 3

sumber berita dari girimu.com

Follow WhatsApp Channel www.kabargresik.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow



sumber berita ini dari [kabargresik.com]

Berita Terkait

Hai Ini, Tiga Ajang Besar Kolaborasi Pendidikan, Filantropi, dan Lingkungan Sekolah Sehat Digelar Muhammadiyah Gresik
Gelar Karya Kokurikuler Seni dan Olah Raga, Spemupat Lombakan Cabor Unik: Futsal Campuran 
57 Tahun SD Muhammadiyah 1 Kebomas: Menjaga Nyala Api, Menyulam Harapan
Gelar Pemilihan Komite Sekolah, SLB Negeri Tamanagung Libatkan Peran Serta Wali Murid Sebagai Mitra Strategis
SDMM Raih Penghargaan School of The Year ASSA 2025
Jelang Proliga 2026, Shella Bernadetha dan Nandita Ayu Bertahan di Gresik Phonska Plus
Sediakan 1.130 Bakso untuk Jamaah Sholat Jumat, Masjid Nur Hidayah KBD Meriahkan Milad ke-113 Muhammadiyah 
Guyuran Hujan Tak Surutkan Semangat Family Gathering SD Muhammadiyah 1 Driyorejo
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 22 November 2025 - 21:06 WIB

Hai Ini, Tiga Ajang Besar Kolaborasi Pendidikan, Filantropi, dan Lingkungan Sekolah Sehat Digelar Muhammadiyah Gresik

Sabtu, 22 November 2025 - 03:00 WIB

Gelar Karya Kokurikuler Seni dan Olah Raga, Spemupat Lombakan Cabor Unik: Futsal Campuran 

Jumat, 21 November 2025 - 08:59 WIB

57 Tahun SD Muhammadiyah 1 Kebomas: Menjaga Nyala Api, Menyulam Harapan

Kamis, 20 November 2025 - 14:57 WIB

Nobar ‘Sang Pencerah’ di Spemupat, Bangkitkan Jiwa Ber-Muhammadiyah

Kamis, 20 November 2025 - 14:50 WIB

Gelar Pemilihan Komite Sekolah, SLB Negeri Tamanagung Libatkan Peran Serta Wali Murid Sebagai Mitra Strategis

Berita Terbaru