Pria di Manyar Ditemukan Meninggal di Kamar Kos

- Jurnalis

Senin, 1 September 2025 - 22:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabar Gresik – Seorang pria bernama Suwarsi (60) ditemukan meninggal dunia di kamar kosnya di Jl. Kayu VIII No. 10 Perum Pongangan Indah, Desa Suci, Kecamatan Manyar, Senin pagi (1/9/2025). Peristiwa ini pertama kali diketahui rekan kerjanya, Suryanto, yang merasa curiga karena korban tidak masuk kerja pada pukul 06.45 WIB. Ia sempat menghubungi korban lewat pesan WhatsApp, namun tak ada balasan. “Karena khawatir, saya mendatangi kamar kosnya. Saat pintu dibuka, korban sudah dalam keadaan tidak bernyawa,” ungkap Suryanto. Penemuan itu langsung dilaporkan ke warga sekitar dan diteruskan ke pihak kepolisian. Tim identifikasi Satreskrim Polres Gresik bersama petugas medis RSUD Ibnu Sina segera melakukan olah TKP serta pemeriksaan awal. Kapolsek Manyar, Dante Anan Irawanto, menjelaskan hasil pemeriksaan tidak menemukan tanda kekerasan pada tubuh korban. “Dari keterangan keluarga, korban diketahui memiliki riwayat penyakit hipertensi,” ujarnya. Pihak keluarga menolak dilakukan autopsi dengan membuat surat pernyataan bermaterai. “Jenazah kemudian diserahkan kepada keluarga untuk proses pemakaman,” tambahnya.

Editor : Tiko

Follow WhatsApp Channel www.kabargresik.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT



sumber berita ini dari [kabargresik.com]

Berita Terkait

Serpihan Kisah Jalanan Becek Menuju Kemenangan
Hadirkan Profesional dari Freeport Indonesia, SMAMIO Bekali Siswannya Hadapi Peluang Karier 
PCM Driyorejo Gelar Kajian Pra-Ramadan, Inilah Empat Hal yang Harus Dipersiapkan agar Puasa Berkualitas dan Lebih Baik dari Sebelumnya 
Qabilah SD Muhammadiyah Benjeng Raih Juara 2 PBB Konfigurasi Putri di Kemahiran HW Kwarda Gresik
TPA Baitul Hidayah Sekarputih Balongpanggang Gelar Wisata Bersama
Membanggakan, Spemdalas Juara I di Ajang Muhammadiyah Development Training Center
Sinergitas, Refreshing dan Pemantapan Program, Tingkatkan Nilai Keberadaban Ber-Aisyiyah
Berebut Juara dalam Lomba Fashion Show, Beginilah Serunya Aksi Siswa KB Aisyiyah 31 Wringinanom 
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:03 WIB

Serpihan Kisah Jalanan Becek Menuju Kemenangan

Rabu, 21 Januari 2026 - 06:02 WIB

Hadirkan Profesional dari Freeport Indonesia, SMAMIO Bekali Siswannya Hadapi Peluang Karier 

Selasa, 20 Januari 2026 - 12:01 WIB

PCM Driyorejo Gelar Kajian Pra-Ramadan, Inilah Empat Hal yang Harus Dipersiapkan agar Puasa Berkualitas dan Lebih Baik dari Sebelumnya 

Senin, 19 Januari 2026 - 18:00 WIB

Qabilah SD Muhammadiyah Benjeng Raih Juara 2 PBB Konfigurasi Putri di Kemahiran HW Kwarda Gresik

Minggu, 18 Januari 2026 - 23:57 WIB

TPA Baitul Hidayah Sekarputih Balongpanggang Gelar Wisata Bersama

Berita Terbaru

Gresik

Serpihan Kisah Jalanan Becek Menuju Kemenangan

Kamis, 22 Jan 2026 - 00:03 WIB