Asluchul Alif: Pemuda Harus Kreatif dan Inovatif untuk Selesaikan Masalah Bangsa

- Jurnalis

Minggu, 17 November 2024 - 13:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dalam rapat koordinasi pimpinan cabang dan konsolidasi organisasi Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) se-Jawa Timur, dr. Asluchul Alif, seorang pengusaha sukses sekaligus tokoh pemuda, mengajak generasi muda untuk lebih kreatif dan inovatif dalam menghadapi tantangan global.

“Resolusi pemuda dalam mempercepat pertumbuhan ekonomi dan inovasi dunia usaha di era globalisasi sangat penting dilakukan,” tegas dr. Alif, yang juga Direktur RS Fathma Medika, saat menjadi keynote speaker di acara tersebut.

Asluchul Alif_hmiAsluchul Alif_hmi

Menurut dr. Alif, pemuda harus proaktif dalam mencari solusi atas berbagai permasalahan yang ada. “Semua itu harus diniatkan untuk kebermanfaatan kepada masyarakat,” imbuhnya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia juga menekankan pentingnya kewirausahaan bagi pemuda. “Jangan nunggu harus punya ini itu baru bergerak. Yang dimiliki sekarang dijalankan saja untuk usaha,” ajaknya.

Senada dengan dr. Alif, Ketua HMI Kabupaten Gresik, Moh. Alex Bahruddin, berharap kegiatan ini dapat menjadi pemicu semangat bagi pemuda Gresik untuk lebih aktif berkontribusi dalam pembangunan daerah. “Puluhan pemuda dari pimpinan HMI cabang se-Jatim ikut hadir,” kata Alex.

Sementara itu, Ketua Badko HMI Jatim, M. Yusfan Firdaus J., menyampaikan bahwa kegiatan ini bertujuan untuk menyikapi isu-isu strategis nasional dan isu pengkaderan di HMI. “HMI Jatim siap menjadi koalisi masyarakat Jatim,” ujarnya.

sumber berita ini dari by [kabargresik.com]

Berita Terkait

Serpihan Kisah Jalanan Becek Menuju Kemenangan
Hadirkan Profesional dari Freeport Indonesia, SMAMIO Bekali Siswannya Hadapi Peluang Karier 
PCM Driyorejo Gelar Kajian Pra-Ramadan, Inilah Empat Hal yang Harus Dipersiapkan agar Puasa Berkualitas dan Lebih Baik dari Sebelumnya 
Qabilah SD Muhammadiyah Benjeng Raih Juara 2 PBB Konfigurasi Putri di Kemahiran HW Kwarda Gresik
TPA Baitul Hidayah Sekarputih Balongpanggang Gelar Wisata Bersama
Membanggakan, Spemdalas Juara I di Ajang Muhammadiyah Development Training Center
Sinergitas, Refreshing dan Pemantapan Program, Tingkatkan Nilai Keberadaban Ber-Aisyiyah
Berebut Juara dalam Lomba Fashion Show, Beginilah Serunya Aksi Siswa KB Aisyiyah 31 Wringinanom 
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:03 WIB

Serpihan Kisah Jalanan Becek Menuju Kemenangan

Rabu, 21 Januari 2026 - 06:02 WIB

Hadirkan Profesional dari Freeport Indonesia, SMAMIO Bekali Siswannya Hadapi Peluang Karier 

Selasa, 20 Januari 2026 - 12:01 WIB

PCM Driyorejo Gelar Kajian Pra-Ramadan, Inilah Empat Hal yang Harus Dipersiapkan agar Puasa Berkualitas dan Lebih Baik dari Sebelumnya 

Senin, 19 Januari 2026 - 18:00 WIB

Qabilah SD Muhammadiyah Benjeng Raih Juara 2 PBB Konfigurasi Putri di Kemahiran HW Kwarda Gresik

Minggu, 18 Januari 2026 - 23:57 WIB

TPA Baitul Hidayah Sekarputih Balongpanggang Gelar Wisata Bersama

Berita Terbaru

Gresik

Serpihan Kisah Jalanan Becek Menuju Kemenangan

Kamis, 22 Jan 2026 - 00:03 WIB